Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2018

Sentiment Analyst pada graph facebook menggunakan Python3, NLTK Analisa sentiment Vader dan visualisasi menggunakan matplotlib.

Tugas Deep Learning 4IA01 Andika Demas Riyandi (51414067) Denny Aditya Pradipta (52414708) Muhammad Andika Nugraha (57414084) Rendytio Arifian Puspito (59414055) Opinion Mining / Sentiment Analysis (sebagian besar researcher menganggap dua istilah ini sama/interchangeable) merupakan sebuah cabang penelitian di domain Text Mining yang mulai booming pada awal tahun 2002-an. Riset-nya mulai marak semenjak paper dari B.Pang dan L.Lee [1] keluar. Secara umum, Sentiment analysis ini dibagi menjadi 2 kategori besar : Coarse-grained sentiment analysis Fined-grained sentiment analysis Coarse-grained sentiment analysis - kita mencoba melakukan proses analysis pada level Dokumen. Singkatnya adalah kita mencoba mengklasifikasikan orientasi sebuah dokumen secara keseluruhan. Orientasi ini ada 3 jenih : Positif, Netral, Negatif. Akan tetapi, ada juga yang menjadikan nilai orientasi ini bersifat kontinu / tidak diskrit. Fined-grained sentiment analysis - ka